Pemdes Onggunoi Antusias Mengikuti Bimtek Pengelolaan Keuangan Desa

KORDINAT.ID – Pemerintah Desa (Pemdes) Onggunoi, Kecamatan Pinolosian Timur, Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Keuangan Desa.

Kegiatan itu di selenggarakan oleh Pemerintah Daerah (Pemda) melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD), Jum’at (12/03), di Hotel Aston Manado.

Kegiatan tersebut diikuti olej jajaran Pemerintah Desa Onggunoi.

Advertisement

Kegiatan di hadiri dan buka langsung oleh Bupati Bolsel Iskandar Kamaru dan Wakil Bupati Deddy Abdul Hamid.

Bendahara Onggunoi yang ikut dalam kegiatan bimtek tersebut sangat antusias dengan adanya kegiatan seperti ini.

Advertisement

“Bimtek seperti ini manfaat sangat besar, untuk kami jadikan pembelajaran dan pengalaman untuk bagaimana bisa lebih meningkatkan pemahaman tentang pengelolaan anggaran desa,” ungkapnya

Advertorial

Advertisement

Advertisement

Komentar Facebook
Bagikan Berita ini

Baca Juga

Humas Ronal Tegaskan IUP Tambang PT BDL Masuk Hutan Produksi

BOLMONG – Pernyataan warga masyarakat Desa Toruakat Tony Datu, dipemberitaan salah satu media online yang …